ARDI KUSNADI

Senin, 21 September 2020

FUNGSI EKSPONEN

Pada materi kali ini yang akan dibahas adalah fungsi eksponen sederhana, yakni fungsi eksponen dengan bentuk:
y = k.ax
dimana a > 0 , a ≠ 1, k > 0 dan a, k ϵ Real

Langkah-langkah melukis grafik fungsi eksponen
1. Menentukan titik potong grafik dengan sumbu Y (Syarat : x = 0)
2. Menentukan titik-titik bantu dengan menggunakan daftar
3. Melukis grafik

Untuk lebih jelasnya, ikutilah contoh soal berikut ini:
01. Lukislah grafik fungsi f(x) = 2x untuk x bilangan real
Jawab


02. Lukislah grafik fungsi f(x) =  (⅓)x untuk x bilangan real
Jawab
Titik potong dengan sumbu-Y : x = 0
Sehingga :
y = (⅓)0
y = 1
Jadi titiknya (0, 1)


03. Sebuah fungsi eksponen y = k. ax diketahui grafiknya melalui titik (0, 5) dan (2, 20). Tentukanlah fungsi eksponen tersebut
Jawab
Melalui (0, 5) maka
5 = k.a0
5 = k(1) maka k = 5
Sehingga y = 5. ax
Melalui (2, 20) maka
20 = 5. a2
4 = a2
maka a = 2
Sehingga y = 5.2x

0 komentar:

Posting Komentar

TERIMAKASIH ATAS KUNJUNGANNYA